Kamis, 27 Desember 2012

Bahagia itu Sederhana

Sebuah pelajaran hidup bahwa untuk mengerti seseorang itu sulit, kita mungkin bukan seorang psikolog atau bahkan peramal yang mampu membaca pikiran rang lain. Tapi kita lebih Hebat dari mereka, kita tak perlu ilmu khusus untuk mempelajari seseorang tapi kata “SABAR”  lah yang mampu menjelaskan semua.
Tersenyum meski disakiti jawabannya adalah sabar, Semua sulit tapi inilah hidup… Hal begitu sulit didapat akan begitu inah akhirnya.
Disini cayaha redup atau bahkan padam, Tapi diluar sana cahaya begitu terang….Ahhhh Tak mesti terang, Sebuah bulan dan bintang harus meminjam cahaya matahari dan gelapnya malam untuk bisa memancarkan sinarnya… Karena bahagia itu sederhana jika ketika mampu saling mengisi, saling melengkapi, dan saling mengerti.

Nakhdiah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar